Minggu, 12 Oktober 2014

QUIZ SISTEM PENGAMBILAN KEPUTUSAN



            QUIZ SISTEM PENGAMBILAN KEPUTUSAN
            NAMA       : JARWANTY
            NIM           : 1112093000129
            MATKUL : SISTEM PENUNJANG KEPUTUSAN
1.  Jelaskan apa itu sistem berikan contoh dan ciri-cirinya ?
Sistem adalah kumpulan dari elemen-elemen yg saling terkait, saling berhubungan, saling bergantung satu dgn yang lain tuk mencapai suatu tujuan 
 Ciri-cirinya adalah :
Struktur
§  Input
§  Proses
§  Output
§  Feedback dari output ke decision maker
 Dipisahkan dari lingkungan luar (environment) oleh boundary
Dikelilingi oleh environment
2.      Salah satu fase pengambilan keputusan menurut simon adalah Inteligence, jelaskan ?
Mengamati lingkungan dan mencari kondisi-kondisi yang perlu diperbaiki Kegiatan ini merupakan tahapan dalam perkembangan cara berfikir. Untuk melakukan kegiatan intelijen ini diperlukan sebuah sistem informasi, dimana informasi yang diperlukan ini didapatkan dari kondisi internal maupun eksternal sehingga seorang manajer dapat mengambil sebuah keputusan dengan tepat. Dalam kondisi internal sistem informasi ini digunakan untuk mengamati kegiatan-kegiatan yang dilakukan organisasi dalam dunia bisnis, sedangkan dalam kondisi eksternal sistem informasi ini digunakan untuk mengamati kondisi lingkungan luar yang dapat mempengaruhi kondisi internal organisasi, sehingga manajer dapat mengidentifikasi dan membuat sebuah keputusan yang memiliki potensial tinggi.
3.      Salah satu fase pengambilan keputusan menurut Simon adalah Design, jelaskan ?
Kegiatan untuk menemukan, mengembangkan dan menganalisis berbagai alternatif tindakan yang mungkin untuk dilakukan. Tahap perancangan ini meliputi pengembangan dan mengevaluasi serangkaian kegiatan alternatif. Pertimbangan-pertimbangan utama telah diperkenalkan oleh Simon untuk melakukan tahapan ini, apakah situasi keputusan ini terprogram atau tidak
4.      Salah satu fase pengambilan keputusan menurut Simon adalah Choice, jelaskan ?
Memilih satu tindakan tertentu dari beberapa yang tersedia. Kegiatan memilih dan menelaah ini digunakan untuk memilih satu rangkaian tindakan tertentu dari beberapa yang tersedia dan melakukan penilaian terhadap tindakan yang telah dipilih.
5.      Salah satu fase pengambilan keputusan menurut Simon adalah Implementasi, jelaskan ?
·         Melakukan solusi terpilih
·         Beberapa hambatan:
1.      Berkenaan dengan penolakan untuk melakukan perubahan
2.      User training
3.      Dukungan dari manajemen yang lebih tinggi
6.      Jelaskan tentang apa itu sistem terbuka dan tertutup. Berikan contoh dan ciri-cirinya ?
·         Sistem Tertutup (Closed system)
a.       Independent
b.      Tidak membutuhkan input
c.       Tidak menghasilkan output bagi lingkungan luarnya
d.      Black Box
·         Contoh sistem tertutup : Sistem gaji perusahaan
·         Sistem Terbuka (Open system)
a.       Menerima input
b.      Memberikan output ke Lingkungan luar
·         Contoh sistem terbuka :
Microsoft coorperation, yang selalu mengikuti kebutuhan para konsumen yang sudah disurvey oleh pihak perusahaan, sehingga perusahaan dapat berinovasi dan menciptakan suatu produk yang dibutuhkan dalam masyarakat
7.      Berdasarkan penggolongannya sistem digolongkan menjadi beberapa golongan sebutkandan jelaskan ?
o   Sistem abstrak
o   Sistem fisik
o   Sistem alamiah
o   Sistem buatan
o   Sistem tertutup
o   Sistem terbuka
8.      Jelaskan dukungan Teknologi berdasarkan Anthony’s Taxonomy ?
Jenis Kontrol

Kontrol Operasional
Kontrol Managerial
Perencanaan Strategis
Dukungan Teknologi yang dibutuhkan
MIS, Management Science
Management Science, DSS, ES, EIS, SCM, CRM, GSS, SCM
GSS, CRM, EIS, neural network, KMS

9.      Salah satu faktor-faktor yang mempengaruhi pengambilan keputusan adalah Regulasi pemerintah dan stabilitas politik yang penuh dengan ketidakpastian, apa maksudnya ?
perubahan dalam suatu tindakan maupun kebijakan politik di suatu negara dapat menimbulkan dampak besar pada pengambilan keputusan. Faktor-faktor tersebut menentukan kelancaran berlangsungnya keputusan yang akan diambil. Oleh karena itu, jika situasi politik mendukung, maka keputusan tersebut akan berjalan dengan lancar. Sebaliknya, jika situasi politik tidak menentu, maka akan menimbulkan unsur ketidakpastian dalam pengambilan keputusan
10.  Salah satu faktor yang mempengaruhi pengambilan keputusan adalah Ekonomi global yang sering berubah, menghasilkan ketidak pastian dan membutuhkan respon yang lebih cepat untuk mempertahankan keunggulan kompetitif, apa maksudnya ?
Menghadapi kondisi persaingan yang makin tidak dapat diprediksi diperlukan perencanaan bisnis yang tepat melalui proses transformasi bisnis dari simulasi model sistem pendukung pengambil keputusan bisnis ke dalam kapabilitas analisis keputusan berkaitan dengan pendapatan dan pembagian keuntungan.
11.  Salah satu faktor yang mempengaruhi pengambilan keputusan adalah Banyak aktifitas yang kompleks menyebabkan terjadinya kesalahan sehingga berdampak pada peningkatan biaya, apa maksudnya ?
Pengambilan Keputusan terberdampak pada berbagai konsekwensi seperti alokasi sumber daya, keterbatasan informasi, dan konflik tujuan dalam organisasi. Oleh karena itu sorang pemimpin organisasi harus memahami teknik pengambilan keputusan yang paling sesuai dengan karakter organisasinya. Agar nantinya tidak menyebabkan pengambilan keputusan yang salah dan mengakibatkan peningkatan biaya pada hal-hal yang tidak diperlukan bagi perusahaan
12.  Jelaskan Alasan mengapa sistem pendukung keputusan terkomputerisasi diperlukan ?
·         Kecepatan komputasi
·         Peningkatan/ perbaikan komunikasi
·         Peningkatan produktivitas
·         Dukungan teknis
·         Akses data warehouse
·         Dukungan kualitas
·         Berdaya saing
·         Mengatasi keterbatasan kognitif dalam pemrosesan dan penyimpanan
13.  Jelaskan keterbatasan kognitive pada manusia ?
·         Otak manusia memiliki kemampuan yang terbatas dalam  memproses dan menyimpan sesuatu.
·         Sehingga setiap manusia memiliki keterbatasan dalam membuat keputusan.
·         Berkolaborasi dengan orang lain memang memungkinkan adanya keputusan yang lebih baik, tetapi sering kali dihadapkan pada masalah komunikasi.
·         Komputer membantu mengkoordinasikan semua kegiatan ini.
·         Proses knowledge sharing ini ditingkatkan melalui penggunaan GSS (Group Support System), KMS (Knowledge Management System), dan EIS (Executive Information System).
14.  Salah satu faktor yang mempengaruhi pengambilan keputusan adalah teknologi baru dan distribusi informasi yang kian membaik memberikan banyak alternatif bagi pihak manajemen., apa maksudnya ? karena dengan adanya perkembangan teknologi mmeberikan kemudahan-kemudahan bagi para pengambil keputusan membuatnya menjadi powerful, terintegrasi, sistem yang berbasis komputer, yang jelas dapat meningkatkan pengambilan keputusan manajerial.
15.  Salah satu faktor yang mempengaruhi Pengambilan Keputusan adalah Pasar internasional/ stabilitas politik / konsumerisme., apa maksudnya ?
Pasar internasional / stabilitas politik dan komsumeriesme sangat berpengaruh dalam setiap pengambilan keputusan karena hal tersebut sering kali berubah dan tidak menentu.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar